Spesifikasi Pipa Aluminium Panjang 6 Meter Tebal 1.50 mm Diameter 15 mm
Pipa Aluminium merupakan jenis pipa yang banyak digunakan untuk berbagai jenis proyek industri yang mana memiliki keunggulan pada beratnya yang ringan dan ketahanannya terhadap korosi yang menjadi perhatian utama bahan ini. Pipa aluminium atau tabung aluminium telah banyak dimanfaatkan untuk berbagai jenis keperluan industri atau konstruksi, tetapi produsen mobil atau produk rumahan juga terkadang menggunakan pipa aluminium dan tabung aluminium yang telah dimodifikasi untuk keperluan rumah tangga biasa.
Biasanya untuk meningkatkan kekuatan aluminium, material ini dicampur atau dipadukan dengan material logam lainnya dengan tingkat konsentrasi tertentu. Meski begitu, kekuatan pada bahan paduan aluminium ini tidak hanya akan bergantung pada konsentrasi pada logam paduan, tetapi juga bagaimana proses dilakukan sampai bahan aluminium ini siap untuk digunakan, dalam prosesnya apakah dilakukan pemanasan, penempahan, atau menggunakan metode lainnya.
Dalam beberapa paduan material aluminium yang mudah ditemukan di pasaran yaitu paduan antara bahan aluminium dengan bahan silikon, paduan bahan aluminium dengan bahan magnesium, paduan bahan aluminium dengan bahan tembaga, paduan bahan aluminium dengan bahan mangan, paduan bahan aluminium dengan bahan seng, paduan bahan aluminium dengan bahan lithium, paduan bahan aluminium dengan bahan skandium, serta paduan bahan aluminium dengan bahan besi.
Spesifikasi barang.
Bahan : Aluminium
Bentuk pipa : lingkaran
Diameter : 15.88 mm
Tebal : 1.50 mm
Panjang : 6 meter
Untuk ukuran lain pipa Aluminum Alloy 6063, sebagai berikut :
Diameter Luar (mm) | Tebal (mm) | Panjang (mm) |
12.70 | 1.50 | 6000 |
12.70 | 3.00 | 6000 |
15.88 | 1.50 | 6000 |
15.88 | 3.00 | 6000 |
19.05 | 1.50 | 6000 |
19.05 | 3.00 | 6000 |
22.23 | 1.50 | 6000 |
22.23 | 3.00 | 6000 |
25.40 | 1.50 | 6000 |
25.40 | 3.00 | 6000 |
31.75 | 3.00 | 6000 |
31.75 | 6.00 | 6000 |
38.10 | 3.00 | 6000 |
38.10 | 6.00 | 6000 |
44.45 | 3.00 | 6000 |
44.45 | 6.00 | 6000 |
50.80 | 3.00 | 6000 |
50.80 | 6.00 | 6000 |
63.50 | 6.00 | 6000 |
63.50 | 9.00 | 6000 |
76.20 | 6.00 | 6000 |
76.20 | 9.00 | 6000 |
PT. DELI BAJA ADI ANANTA
General Contruction, Mekanikal, Sipil, Fabrikasi & Supplier Besi Baja
Alamat : Jl. Laboratorium No.3D, Kesawan, Kec. Medan Barat,
Medan-Sumatera Utara, Indonesia 20236
Phone : 081370066969